Ega Asnatasia Maharani: Kesalahan Umum Pelamar Program PhD

Pengajuan untuk pendaftaran program S3 barangkali terlihat ‘mudah’ untuk dilakukan, karena ini bukan pertama kalinya kita mendaftar untuk jenjang pendidikan yang lebih tinggi. Mengisi form aplikasi, memenuhi persyaratan, berburu calon supervisor, nampaknya proses yang biasa untuk dilakukan. Padahal kenyataannya, pengajuan program PhD tidak semudah itu. Tulisan berikut adalah hasil refleksi dari pengalaman pribadi saya dan menyaring dari beberapa rekan yang mengalami pengalaman serupa. Perkenalkan, nama … Continue reading Ega Asnatasia Maharani: Kesalahan Umum Pelamar Program PhD